Title

Pemodelan Deteksi Kematangan Tandan Buah Segar Kelapa Sawit dengan Input Video Menggunakan Deep Learning dan Mobile Apps

Abstract
Kelapa sawit merupakan salah satu komoditi unggulan dari Indonesia karena minyak kelapa sawit menjadi andalan ekspor terbesar. Untuk menghasilkan minyak kelapa sawit yang berkualitas dibutuhkan buah kelapa sawit yang matang. Tingkat kematangan tandan buah kelapa sawit sangat mempengaruhi kualitas minyak kelapa sawit yang dihasilkan. Kematangan Tandan Buah Kelapa Sawit (TBS) biasanya ditentukan oleh jumlah buah longgar yang rontok dari tandannya. selain itu kematangan juga dapat dilihat dari warna buah mulai dari hitam sampai ke oranye
Keywords
deteksi kematangan, TBS, video processing, deep learning, ponsel pintar
Source of Fund
Mandiri
Funding Institution
LPDP
Fund
Rp.75.000.000,00
Contract Number
-
Author(s)
  • Dr. Suharjito, S.Si., M.T.

    Dr. Suharjito, S.Si., M.T.

  • Ir. Taufik, S.T., M.M., Ph.D., IPM

    Ir. Taufik, S.T., M.M., Ph.D., IPM

  • Eduard Pangestu Wonohardjo, S.Kom, M.T.I.

    Eduard Pangestu Wonohardjo, S.Kom, M.T.I.