Title

Cinemagraph Fotografi Pelestarian Batik Malang

Abstract
Kabupaten Malang terletak di provinsi Jawa Timur, merupakan salah satu tujuan destinasi wisata terutama untuk masyarakat Jawa Timur dan sekitar Kabupaten Malang. Potensi wisata di Kabupaten Malang cukup beragam temasuk Batik Malang sebagai peninggalan seni budaya Kabupaten Malang. Ketika mendengar kata Batik makaimage yang muncul adalah jawa tengah seperti Yogyakarta, Solo ataupun Klaten padahal beberapa daerah di luar Jawa Tengah juga memiliki corak batik yang khas sehingga kami tertarik untuk meneliti bagaimana melestarikan sekaligus memperkenalkan Batik produksi Kabupaten Malang ini dan produsen yang kita ajak kerjasama yaitu Rumah Batik Pandan Arum. Metode riset yang dilakukan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif ditambah survey data berupa kuesioner yang bersifat konfirmatif. pengolahan data berupa analisis dari hasil wawancara/interview dan merancang sebuah media berupa fotografi yang dikembangkan menjadi cinemagraph mengenai Batik Pandan Arum
Keywords
Kabupaten Malang, Batik, Fotografi dan Cinemagraph
Source of Fund
Penelitian Dasar - Terapan BINUS
Funding Institution
BINUS
Fund
Rp.10.000.000,00
Contract Number
060/VR.RTT/IV/2022
Author(s)
  • Lutfi Tri Atmaji, S.T., M.Sn.

    Lutfi Tri Atmaji, S.T., M.Sn.

  • Ida Bagus Ananta Wijaya, S.T., M.T.

    Ida Bagus Ananta Wijaya, S.T., M.T.

  • Hindam Basith Rafiqi, S.Sn., M.Sn.

    Hindam Basith Rafiqi, S.Sn., M.Sn.