Title

Blockchain and Artificial Intelligence: Distributed Machine Learning Task using Ethereum Network

Abstract
Efektifitas pembelajaran dalam machine learning sebagai salah satu bagian dari Artificial Intelligence sangat terafiliasi dengan banyaknya data dan algoritma yang digunakan dalam pembelajaran. Baik dalam pembelajaran yang terawasi maupun tidak terawasi, machine learning membutuhkan data training dengan jumlah yang banyak untuk mendorong efektivitas dan akurasi output dari program machine learning yang dibuat. Sementara itu, blockchain merupakan sebuah teknologi yang menerapkan penyimpanan data terdistribusi dan terbuka.
Keywords
: Blockchain, Machine Learning, Rapid Application Development
Source of Fund
Hibah Terapan Binus
Funding Institution
BINUS
Fund
Rp.10.000.000,00
Contract Number
025/VR.RTT/IV/2020
Author(s)
  • Mahenda Metta Surya, S.Kom., M.M.

    Mahenda Metta Surya, S.Kom., M.M.

  • Dr. Richard, S.Kom., M.M.

    Dr. Richard, S.Kom., M.M.