Title

Meningkatkan Kepuasan Kinerja Bisnis dan Customer Engagement Melalui Social CRM UKM di Jakarta

Abstract
Fenomena kemunculan media sosial menawarkan kemudahan bagi pengelola bisnis dalam menawarkan produk bisnisnya pada kalangan yang luas walau memiliki modal terbatas, sehingga semakin banyak pengelolaan UKM yang dilakukan melalui media sosial, khususnya Instagram. Aktivitas yang dilakukan pengelola bisnis tersebut dalam Instagram selain memasarkan produk juga mengelola hubungan pelanggannya, dikenal sebagai Social Customer Relationship Management (SCRM). Penelitian ini merupakan studi empiris yang meneliti hubungan faktor-faktor Social Customer Relationship Management terhadap customer engagement dan kepuasan kinerja bisnis menggunakan metode PLS-SEM. Adapun penelitian untuk menguji pengaruh Social Customer Relationship Management (SCRM) terhadap customer engagement dan Customer Relationship Performance.
Keywords
Social Media Strategy, Social Customer Relationship Management, SCRM, business performance satisfaction
Source of Fund
Hibah Terapan Binus
Funding Institution
BINUS
Fund
Rp.10.000.000,00
Contract Number
018/VR.RTT/III/2021
Author(s)
  • Aryo Bismo, S.E., M.M

    Aryo Bismo, S.E., M.M

  • Dr. Yuniarty, S.E., M.MSI

    Dr. Yuniarty, S.E., M.MSI

  • Jenny Ohliati, S.Si., S.Kom., M.MSI

    Jenny Ohliati, S.Si., S.Kom., M.MSI