Title

Pemanfaatan Tenaga Surya dan Tenaga Angin untuk Perumahan/Pedesaan

Abstract
Urgensi dari penelitian ini di-latarbelakangi oleh PLTS di Indonesia yang belum tercatat jumlahnya secara signifikan, seperti negara-negara lain di Asia, khususnya Jepang dan Cina. Oleh karena itu penting bagi kita, untuk menguji coba tenaga surya ini dalam skala kecil, yaitu mulai dari rumah-tinggal. Peneliti sudah memiliki rekam jejak pemahaman instalasi Panel Surya ini pada skala rumah-tinggal. Dari pengalaman tersebut, perlu dari sisi pendidikan untuk mengerti konstruksi pembuatan komponen-komponen dari sistem tenaga surya ini.
Keywords
Panel Surya, Turbin Angin, MPPT, PWM, IoT Monitoring
Source of Fund
Penelitian Fundamental - Reguler
Funding Institution
DIKTI
Fund
Rp.97.100.000,00
Contract Number
149/VR.RTT/VII/2023
Author(s)
  • Jimmy Linggarjati, S.Kom., M.Sc.

    Jimmy Linggarjati, S.Kom., M.Sc.

  • Rudy Susanto. S.Kom., M.T.I.

    Rudy Susanto. S.Kom., M.T.I.