Title

CROWD COUNTING MULTI SKALA DENGAN FEATURE PYRAMID NETWORKS (Multi-Scale Crowd Counting with Feature Pyramid Network)

Abstract
Crowd Counting merupakan salah satu permasalahan yang penting untuk diselesaikan dalam aplikasi kecerdasan buatan untuk pemantauan melalui kamera berbasis Internet of Things. Dalam penelitian ini, kami mengajukan pengembangan algoritma Crowd Counting dengan menggunakan fitur multi skala dari Feature Pyramid Networks (FPN). Dengan menggunakan pendekatan ini, algoritma yang dikembangkan akan mampu memberikan performa yang lebih baik dari algoritma Crowd Counting yang dikembangkan oleh peneliti-peneliti sebelumnya.
Keywords
Crowd Counting, Multi Skala, Deep Learning, Feature Pyramid Networks
Source of Fund
Hibah Terapan Binus
Funding Institution
BINUS
Fund
Rp.10.000.000,00
Contract Number
033/VR.RTT/IV/2019
Author(s)
  • Tjeng Wawan Cenggoro, S.Kom., M.TI

    Tjeng Wawan Cenggoro, S.Kom., M.TI

  • Ardian Yunanto, S.Kom., M.TI

    Ardian Yunanto, S.Kom., M.TI