Penulisan Artikel Ilmiah

Penulisan Artikel Ilmiah

Tools untuk Mencari Literatur 

  • Google Scholar : untuk artikel ilmiah, tesis, dan buku. 
  • PubMed : tempat mencari artikel ilmiah, khususnya di bidang kesehatan dan biomedis. 
  • ScienceDirect : sumber untuk artikel dari berbagai bidang ilmu pengetahuan. 
  • JSTOR: database yang menyediakan akses ke ribuan jurnal ilmiah. 

 

Tools untuk Mengelola Referensi 

  • Zotero: membantu untuk menyimpan dan mengatur referensi serta membuat sitasi. 
  • EndNote : untuk mengelola referensi dan membuat daftar pustaka. 
  • Mendeley : untuk mengelola referensi dan memungkinkan untuk berbagi dan berkolaborasi dengan peneliti lain.