Title

Pengoptimalan Pengunaan RFID Pada Perpustakaan Universitas Bina Nusantara Dalam Melakukan Stock Opname Buku

Abstract
RFID (Radio Frequency Identification) merupakan proses pengidentifikasian suatu objek secara langsung dengan frekuensi radio. Ada dua komponen penting dalam sistem RFID yaitu kartu/label (Tag) dan pembaca (Reader). Pada masing-masing tag terdapat ID yang berbeda-beda (unik). Selain ID, pada tag juga terdapat suatu blok yang digunakan untuk keamanan. Pada penerapan di perpustakaan, semua buku yang akan dibaca oleh reader ditempel tag. Dengan adanya tag pada masing-masing buku yang digunakan untuk peminjaman, maka dapat dibuat suatu aplikasi pada smartphone yang mendukung NFC (Near Field Communication) yang dapat digunakan oleh masing-masing pengguna dalam meminjam buku secara mandiri, yaitu tidak perlu datang ke petugas perpustakaan untuk meminjam buku.
Keywords
RFID, tag, reader, NFC, layanan perpustakaan.
Source of Fund
Hibah BINUS
Funding Institution
BINUS
Fund
Rp.8.000.000,00
Contract Number
015.A/VR.RTT/IV/2014
Author(s)
  • Rony Baskoro Lukito, S.Kom., M.Kom

    Rony Baskoro Lukito, S.Kom., M.Kom

  • Cahya Lukito, S.T., M.T.

    Cahya Lukito, S.T., M.T.

  • Deddy Arifin, S.Kom.

    Deddy Arifin, S.Kom.